Stadion Galuh Ciamis
Stadion Galuh, adalah stadion kebanggan warga masyarakat Ciamis, Lokasinya berada di Jl.Letnan Samuji, mempunyai fasilitas penunjang yang cukup lengkap dan refresentatif. Rumput dengan kualitas yang bagus, ruang pemain, tribun berlantai dua, dan, Di empat penjuru stadion sudah terpasang lampu (mengacu pada standarisasi AFC), terdapat 100 lampu dengan kapasitas fokus penerangan lampu 700 lux itu, menggunakan genset berkekuatan 500 ribu watt.